24 Juli 2011 oleh Fred Buyle
Korban... ok, tapi apa berikutnya?
Minggu-minggu terakhir kami menyaksikan adanya korban di antara freedivers.
Berdasarkan kecelakaan yang nyata, semua korban yang tewas terjadi ketika melakukan latihan freediving sendirian.
Saya marah. Sangat marah. Dan bukan hanya saya sendiri yang marah, banyak freedivers berpikir sama.Satu peraturan sederhana dapat menyelamatkan dan menghindari sebagian besar freediving dari kecelakaan yang mematikan: "Never freedive alone" - Jangan pernah melakukan freedive sendirian. Dan sepertinya peraturan ini sangatlah mudah untuk diikuti.
Korban terakhir yang meninggal tinggal di Brussels. Dapatkah
Anda bayangkan bahwa di kota yang terkurung daratan di Belgia kita
punya dua korban yang meninggal saat melakukan latihan dalam kurang waktu kurang dari satu
bulan!
Bagaimana mungkin seseorang orang meninggal dengan cara yang bodoh dan tidak
dapat dihindari meningkatkan kesadaran dan membuat orang berpikir
tentang apa yang mereka lakukan dan memikirkan kembali cara mereka
berlatih?
Mungkin karena beberapa orang berpikir mereka lebih bijaksana atau hal tersebut tidak akan pernah terjadi pada mereka. Peristiwa terkini membuktikan bahwa tidak ada orang yang diimunisasi, bahkan tidak bagi freedivers yang sudah lebih berpengalaman sekalipun.Sekarang kami, para komunitas freediving, perlu mengambil tindakan secara serius dan segera.
Sebagai
seorang profesional, saya sudah bosan karena tidak dapat menemukan slot kolam
untuk berlatih, bosan memberitahu diri saya bahwa saya berlatih dan melakukan olahraga yang ekstrim di mana
hasil akhirnya adalah kematian, bosan karena harus berurusan dengan media
dan tikus-tikus forum yang memanggil seperti mengirim email saya untuk mendapatkan informasi lebih banyak tentang kecelakaan untuk memberi makanan rasa ingin tahu yang mengerikan bagi mereka.
Kami,
instruktur profesional menghabiskan waktu dan energi untuk memberitakan
praktek yang aman tapi kami tidak memiliki cadangan atau back up yang konkret dalam
organisasi kami
.Jadi
sekarang saya memanggil semua organisasi freediving untuk mengambil semua rasa kengerian mereka dan bersama-sama melakukan sesuatu untuk kematian yang
mengerikan ini bukan hanya mejadi statistik tetapi sebagai tendangan untuk meluncurkan
kekuatan dalam kampanye pencegahan.
Bukan
hanya postingan "politik yang benar surat belasungkawa di web, asosiasi
dan lembaga sertifikasi freediving harus bereaksi dan bertindak.
Mengapa tidak membeli sebuah halaman dalam majalah Diving untuk mengisinya dengan materi tentang praktek yang aman dan memberikan nasehat dasar? Mengapa tidak mengirim sebuah bilboard ke semua pusat Diving dan pangkalan laut yang mengingatkan peraturan primordial freediving? Berapapun biaya yang dikeluarkan akan sebanding denga dampak positif yang didapat?
Dan akan jauh lebih menarik bagi badan pemerintah untuk bekerja pada sesuatu yang seperti itu tentang ribuan atau bahkan jutaan individu bukannya menghabiskan waktu berbulan-bulan untuk berdebat tentang ukuran lanyard atau isi dari protokol permukaan kompetisi yang menarik, yang paling banyak, beberapa ratus orang di dunia. WTF
Dan akan jauh lebih menarik bagi badan pemerintah untuk bekerja pada sesuatu yang seperti itu tentang ribuan atau bahkan jutaan individu bukannya menghabiskan waktu berbulan-bulan untuk berdebat tentang ukuran lanyard atau isi dari protokol permukaan kompetisi yang menarik, yang paling banyak, beberapa ratus orang di dunia. WTF
AIDA
singkatan dari Asosiasi pour le Developement de l'Apnée sejauh yang
saya ingat, jadi saya akan melihat AIDA dan entitas lain yang bekerja
untuk pengembangan freediving dan tidak hanya pengembangan
kompetitif freediving. Untuk sebagian orang, badan pemerintah tidak memiliki nilai tambah lagi karena
mereka tidak bekerja di lapangan, para pemimpin tampaknya terputus dari
kebutuhan sebenarnya dari para profesional yang bekerja di luar sana.
Jangan
bereaksi seperti Nemo 33 yang memutuskan untuk menutup fasilitas untuk
freediving bukannya memahami mengapa hal itu penting untuk mengambil
kesempatan untuk melakukan kursus freediving yang lebih banyak untuk
menghindari tragedi di masa depan. Tapi tentu saja hal tersebut lebih mudah untuk pergi ke modus politik burung unta.
Jadi
mengapa tidak semua lembaga bekerja sama untuk membuat sebuah dokumen
pendek yang bisa dimasukkan dalam salah satu halaman di majalah dan satu poster
yang dapat didistribusikan secara gratis di mana-mana dengan peraturan
penting untuk diikuti? Ya, saya pikir saya sedang bermimpi di sini...
Fred
Fred
Sumber : Nektos.Net
0 comments:
Post a Comment